SERBARENA - Iqlab merupakan salah satu ilmu tajwid yang terjadi apabila nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf ba (ب). Mempelajari ilmu tajwid sangat penting untuk umat Islam. Maka dari itu ketahui Pengertian, Huruf, Contoh dan Cara Membaca dari iqlab dalam tajwid.
Iqlab : Pengertian, Huruf, Contoh dan Cara Membaca
Sebenarnya banyak sekali ilmu tajwid yang harus dibahas. kali ini kita fokus pada hukum bacaan iqlab dan Anda harus memahami semua tentang Pengertian, Huruf, Contoh dan Cara Membaca Iqlab.
Iqlab dalam Tajwid
Mami iqlab sangat luas untuk dibahas. Secara umum banyak orang yang menanyakan tentang iqlab dalam tajwid sebagai berikut :
- Apakah pengertian dari Iqlab?
- Apa saja huruf bacaan Iqlab?
- Bagaimana cara membaca hukum Iqlab?
- Sebutkan contoh bacaan Iqlab?
Apakah Anda bingung atau susah memahaminya? tentu saja tidak karena iqlab mudah dipahami dan ilmu tajwid yang paling mudah.
Cara membaca bacaan iqlab dengan benar sangat penting dalam membaca ayat suci Alquran. Pahami dengan benar tentang iqlab dan anne-marie kan setiap membaca ayat al-quran.
Membaca al-quran dengan sempurna melalui iqlab sangat diprioritaskan karena berbeda cara membaca bisa mengubah arti dan makna ayat Al Quran.
Kali ini kita membahas pengertian iqlab dalam ilmu tajwid. Simak penjelasannya berikut.
Pengertian Iqlab
Iqlab secara terjemahan dari bahasa Arab artinya mengganti. Lalu bagaimana dengan berdasarkan tajwid?
Iqlab adalah dibaca apabila terdapat nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf ba (ب) dengan menggantikan huruf Sebelumnya ke setelahnya. artinya antara nun sukun atau huruf hijaiyah berharakat tanwin digantikan ke huruf ba'.
Materi selanjutnya yaitu mengenal huruf bacaan iqlab. Sudah tahukah huruf bacaan iqlab dalam tajwid?
Huruf Bacaan Iqlab
Huruf bacaan iqlab dalam tajwid hanya satu yaitu (ب). Berbeda dengan tajwid nun sukun dan tanwin lainnya yang lebih banyak.
Biasanya dalam ayat Alquran ketika ada bacaan iqlab di situ ada tanda huruf mim kecil. Jadi di antara nun sukun atau tanwin menuju ke huruf ba disitu terdapat tanda mim kecil di atasnya.
Pertanda huruf mim di atas sangat memudahkan kita untuk mengetahui bahwa hukum bacaan tersebut adalah iqlab.
Langkah selanjutnya yaitu cara membaca iqlab dalam tajwid.
Cara Membaca Iqlab
Penjelasan di atas tentang iqlab adalah dibaca dengan mengganti. Artinya menggantikan nun sukun atau tanwin menjadi huruf (ب).
Jadi huruf bacaan nun sukun atau tanwin tidak diperlihatkan dalam ucapan melainkan langsung digantikan ke huruf ba.
Adapun contoh huruf bacaan iqlab agar lebih mudah silahkan lihat contohnya berikut.
Contoh Bacaan Iqlab
untuk bisa memahami bahwa ayat tersebut merupakan bacaan dari iqlab dalam tajwid silakan lihat contohnya dan dipraktekkan.
saya ulangi lagi bahwa iqlab dalam tajwid yaitu menggantikan nun sukun atau tanwin menjadi huruf ba.
Adapun contoh bacaan iqlab dalam tajwid sebagai berikut :
Contoh bacaan Iqlab
Ùƒِرَامٍ بَرَرَØ©ٍ
Ù„َÙŠُÙ†ْبَØ°َ Ù†َّ
Ù…ِÙ†ْ بَعْدِ
Ù…َÙ†ْ بَØ®ِÙ„َ
ÙŠَÙˆْ Ù…َئِØ°ٍ بِجَÙ‡َÙ†َّÙ…َ
سَÙ…ِÙŠْعٌ بَصِÙŠْرٌ
jika anda kesulitan dalam melafalkan nya atau memahami ilmu tajwid dalam iqlab silakan tanyakan kepada orang yang lebih paham di lingkungan sekitar anda. Misalnya orang tua ataupun guru sekolah dan guru mengaji. Jika anda salah dalam melafalkan otomatis selama membaca Alquran kedepannya menjadi salah.
Kesimpulan Iqlab
Pemahaman mudahnya Iqlab dalam tajwid adalah apabila ada nun sukun atau tanwin bertemu dengan huruf ba dibaca dengan menggantikan. Artinya menggantikan nun sukun atau tanwin menjadi huruf ba.
Posting Komentar